Kata sandi, email, dan nomor telepon telah diganti oleh si pencuri atau pembajak, dan anda tidak memiliki akses apa-apa lagi? Padahal akun tersebut sangat penting bagi anda, karena terhubung dengan aplikasi-aplikasi lain berupa game atau situs jual beli atau lainnya.
Tapi Tenang, jangan panik dulu. Karena saya akan berbagi trik untuk mengembalikan akun Facebook yang dicuri atau dibajak dengan Mudah dan Akurat.
Trik Mengembalikan Akun Facebook Yang Di Hack
1. Pastikan Akunnya Masih Terdaftar Di Facebook
Pastikan akun yang akan di pulihkan masih terdaftar di Facebook, anda dapat mencoba mencarinya menggunakan akun lain yang masih bisa di akses.
2. Screenshot Profile Akun Yang Di HackSelanjutnya yang perlu anda lakukan adalah membuka Profile Akun anda yang dibajak, kemudian screenshoot di bagian profile akun anda yang dibajak, lalu simpan screenshot tersebut.
Contoh Screenshot Profile Akun |
3. Buka Bantuan Permasalahan Facebook
- Apa yang Anda lakukan ketika masalah terjadi
- Apa yang Anda harapkan untuk terjadi
- Apa yang terjadi sesungguhnya
4. Cara Mengisi Formulir
Di bagian Email kontak, masukkan alamat email anda yang aktif dan dapat dihubungi. Sebagai contoh, disini saya memasukkan alamat email saya yang aktif yaitu admin@prinsh.com. Wajib email aktif, karena nanti akan dihubungi Pihak Facebook melalui alamat email yang anda masukkan di bagian Email kontak untuk pemulihan akun Facebook.
Kemudian di bagian Deskripsi Masalah, masukkan masalah sesuai dengan yang anda alami padan akun facebook anda, dan dengan uraian yang terperinci. Sebagai contoh saya memasukkan Deskripsi Masalah seperti berikut:
Lalu di bagian Screenshot, masukkan screenshot profile akun anda yang anda screenshot tadi pada step kedua.
0 Komentar